Thursday, November 16, 2006

Borat


Rating:★★
Category:Movies
Genre: Comedy

Cultural Learnings of America for Make Benefit Glorious Nation of Kazakhstan

Sutradara : Larry Charles
Pemain : Sascha Baron Cohen (Borat Sagdiyev), Ken Davitian (Azamat Bagatov), dll
Durasi : 84 menit




Seorang Borat yang jurnalis dari Kazakhstan, melakukan perjalanan ke Amerika untuk belajar mengenai kultur.

Review saya tidak akan panjang. Karena hilaris yang digembar gemborkan media dan dipuja-puja tidak se-jalan dengan hilaris saya. Entah mengapa, yang disebut hilaris (di media) selalu mengacu pada ke-terbuka-an yang mengarah porno dan jorok ya?

Link :
- Borat Un-official Website
- Borat Movie

Featured Post

Sebuah Dialog Diam

Kereta bergerak menyusuri alur, mendendangkan irama perjalanan. Gelap di luar memperjelas pantulan wajah di kaca. Ada aku dan dia, sang b...